Mediatrapnews, OKU Timur – Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) l H. Herman Deru mendampingi Menteri ATR/Kepala BPN Nusron Wahid kunjungan kerja ke Sumsel melaksanakan Penyerahan Sertifikat Pusat Latihan Tempur (Puslatpur) TNI AD dari Menteri ATR/Kepala BPN Kepada Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) di Puslatpur Martapura Kabupaten OKU Timur, Rabu (12/03/2025) siang. Dalam sambutannya Gubernur Herman Deru […]